“SAAT ini, SMPN 14 sedang dalam tahap rintisan Sekolah Standar Nasional. Mudah-mudahan sekolah ini menjadi lebih maju, disiplin dan berprestasi.
Setidaknya bisa menuntun keluarga besar SMPN 14 lebih bersemangat menuju gerbang kesuksesan.
Berbagai ekstrakurikuler diwadahi di sekolah ini. Di antaranya, PMR, PKS, dan pengembangan diri lainnya untuk lebih mendalami dan menggali bakat dan potensi siswa demi menghadapi masa depan.
Kerjakeras dan kegagalan adalah kunci awal dari kesuksesan. Ing ngarso sung tulodo, ing madya mangun karso, tut wuri handayani. Habis gelap terbitlah terang.
Annisa SH
Pemred GESIT
SMPN 14 Tasikmalaya