Qobla Saum

11 sec read

Waktu ini mendesakku menjelang bulan suci_MU

Tak ada Dzikir, dan hampa

Bulan menjelma waktu

Memaksa angin mendorong Ruh yang tak suka kehadiran ia

 

“Munafik”

Mereka berpura-pura suka dan menambah Dosa

Lambung yang bahagia

Ia berontak menuruti nafsu kita

Ia berkata:

“Sejenak aku akan beristirahat di balik kesakitan kalian”

 

urug sapanjang jalan, 30 2011



Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *